Jakarta, Beritainn, – Everywhere.id mengumumkan peluncuran Play Everywhere, sebuah solusi baru untuk menghadirkan live music secara virtual melalui teknologi live streaming.
Edy Sulistyo, Chief Everywhere Officer Everywhere.id, hadir memperkenalkan Play Everywhere di acara HUB.ID Summit X Nexticorn 2023 .
Sebagai bentuk nyata komitmen Everywhere.id tersebut, di fase awal ini Play Everywhere telah hadir di lima kota besar di Indonesia, di antaranya Jakarta, Bandung, Jogja, Medan, dan Bali.
Play Everywhere akan segera tersedia di kota-kota lainnya untuk menjangkau masyarakat Indonesia lebih luas lagi.
Hal ini berusaha dijawab oleh Play Everywhere dengan teknologi live streaming yang dimiliki, sehingga pemilik venue dapat menciptakan engagement yang lebih dengan para pengunjungnya melalui konten hiburan yang berkualitas dengan harga yang terjangkau.(Listia)