Tajuk Celebration of ASEAN Cinema Hasil Kolaborasi dengan ASEAN Road to Jakarta Film Week 2023 Sukses Diselenggarakan

  • Whatsapp

Jakarta, Beritainn, – Lewat pemutaran ini, sang sutradara, Kamila Andini, berharap film Yuni bisa membawa refleksi bagi penontonnya. Saya harap kalian bisa menikmati film ini dan film ini bisa menjadi refleski untuk kita semua, ungkap sang sutradara di malam pembukaan Road to Jakarta Film Week.

Andini selaku sutradara film Yuni dan lain-lain. Seluruh pihak, menyambut baik dengan adanya kolaborasi ini. Suwardi selaku perwakilan Direktorat Perfilman Musik dan Media Kemendikbud.

Dengan saling berbagi cerita melalui layar lebar, kita dapat lebih memahami satu sama lain dan menghormati perbedaan-perbedaan yang ada.

Jakarta Film Week 2023, sebagai kesempatan untuk dan memperluas dan memperkuat jejaring diantara filmmaker dunia, terutama di kawasan Asia Tenggara, ungkapnya. Acara berlanjut di tanggal 12 dan 13 Agustus 2023, di Kineforum Taman Ismail Marzuki, Jakarta.

Tidak hanya pemutaran film, namun juga diadakan diskusi dengan para sineas, di antaranya Yusuf Jacka , Rifki Rifaldi , Anandia Nurita , Ony Pahlevi , dan Netanya Yemima .

Festival bertaraf internasional ini diinisiasi oleh Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi DKI Jakarta dan hadir di tahun ketiganya. Festival Jakarta Film Week memiliki sejumlah program termasuk pemutaran film-film dari berbagai negara. Di tahun ini, program Producers Lab hadir kembali untuk membidani lahirnya produser-produser muda yang siap berkompetisi secara lokal dan internasional.

Momentum Keketuaan Indonesia di ASEAN 2023, menginspirasi program festival kami untuk menyoroti Sinema ASEAN.

Meeting sebagai inisiatif kolaborasi untuk memupuk talenta-talenta baru, yang mengarah pada ekosistem film yang lebih kuat dan lebih hidup serta berkontribusi bagi pertumbuhan film industri di daerah.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *